“Kami selalu merekomendasikan Markiz Aisyah ini, baik untuk yang di Aden maupun luar Aden, bahkan dari seluruh dunia.
Kalau saja terbuka jalan bagi orang asing (untuk masuk ke Yaman dengan mudah), niscaya akan datang ratusan orang.
Banyak penuntut ilmu yang menghubungi saya, mereka ingin sekali datang ke sini. Tapi karena kondisi Yaman saat ini, itu masih sulit.
Ambillah faedah dari Syaikh yang mengajar di Markiz Aisyah, berikan antusias untuk markiz ini. Karena kita semua benar-benar bangga dengannya.
Ini adalah markiz salafi pertama1, di mana di dalamnya ada para penuntut ilmu yang menetap untuk belajar. Ada juga seorang syaikh mulia yang duduk meluangkan waktu untuk mengajar murid-muridnya. Semoga Allah membalas beliau dengan kebaikan, memberi manfaat lewat beliau, dan memberkahi usahanya.”
Sumber: Kanal Telegram Syaikh Dr. Arafat al-Muhammadi
- Markiz salafi pertama di Yaman setelah jihad melawan Syiah Hutsi pada tahun 2015 ↩︎


